Categories
Kegiatan

Mengikuti Social Innovation Camp Asia

1489256_234915846669034_388979639_n

Hae, sebelumnya selamat tahun baru. Ndak papa baru ngucapin sekarang kan masih bulan Januari

Kali ini saya ingin terita tentang pengalaman saya mengikuti kegiatan Social Innovation Camp Asia. Kegiatan ini merupakan lanjutan dari #SICampJKT yang dulu kami ikuti. Awalnya kami tidak menyangka bisa ikut kegiatan keren ini karena di poster tertulis kalau tim yang berangkat SI Camp Asia hanya juara pertama. Ternyata kami salah karena 3 tim terbaik dari Jakarta berhak untuk mewakili Indonesia dan mengikuti SI Camp Asia yang tahun ini diadakan di Singapura.

Categories
Kegiatan

Aidnesia won 3rd place in #SICampJKT

tumblr_mvqnp9SVcU1r5lanro1_1280

Aidnesia won the 3rd place in Social Innovation Camp Jakarta. Congrats team \o/

Categories
Kegiatan

Menjadi Finalis Social Innovation Camp 2013

September baru saja berlalu, cukup banyak hal menarik yang terjadi selama sebulan yang lalu. Diawali dari berita bahagia, yaitu lolos sebagai finalis di program Social Innovatian Camp Asia (SI Camp) di Jakarta.